ISTILAH DALAM SISTEM KOMPUTER
ISTILAH-ISTILAH SISTEM OPERASI
1. Serial number: istilah ini sering digunakan untuk perusahaan software dan hardware
untuk mengidentifikasi produ yang digunakan oleh konsumen.
2.
Driver : perangkat lunak pengendali perangkat
driver mengeksekusi perintah yang berkomunikasi denga pengedali (adapter) di
perangkat dan menunggu sampai operasi yang dilakukan perangkat
3.
Boot : dalam perangkat keras berarti proses
mengaktifkan komputer sampai diambil alih oleh sistem opersi yang disebut juga
dengan istilah boot strap
4.
Bios : singkatan bari Basis Input Output
System , suatu program kecil yang terletak di chip mengontrol berguna untuk
mengatur dan mengontrol hard ware komputer sebelum sistem operasi di load
5.
Format : perintah untuk pengaturan penyusunan
data pada disk pada dos merupakan perintah untuk membantu sektor pada disket
atau hardisk sehingga dapat digunakan untuk menyimpan data
6.
Customize : penataan kebiasaan pengguna
fasilitas (tombol, ikon, tampilan dsb) yang bisa di setting/ di atur/ di susun
dengan keinginan pemakai
Semoga bermanfaat J
Salam wandraga.......... J
Tidak ada komentar:
Posting Komentar